KONTAN.CO.ID - Promo Alfamart terbaru di bulan Januari 2026 menyiapkan diskon sampai 70%. Ada deterjen sampai sabun cuci piring lebih murah di Alfamart.
Alfamart di bulan Januari tahun 2026 memberikan penawaran menarik untuk belanja produk kebersihan tubuh.
Selain itu ada potongan harga juga untuk produk kebutuhan rumah tangga yaitu deterjen dan sabun pencuci piring.
Inilah katalog promo Alfamart terbaru dengan diskon sampai 70% seperti dikutip dari @alfamart di Instagram.
Baca Juga: Promo J.CO Terbaru Januari 2026, Paket Spesial Mulai Rp 55.000 Saja
Promo Alfamart 16-31 Januari 2026
Promo Alfamart terbaru di bulan Januari 2026 menyiapkan produk tertentu dengan diskon sampai 70%.
Ada deretan shampoo yaitu Pantene Rp 22.900, Clear harga mulai Rp 13.900, dan Head & Shoulder mulai Rp 21.900.
Dapatkan sabun mandi Glow & Lovely cair Rp 9.500 atau sabun mandi Lifebuoy cair kemasan botol Rp 7.500.
Ada promo sikat gigi Oral-B, deodoan Dove atau Rexona, dan parfum Axe lebih murah juga di Alfamart hari ini.

Selain itu ada parfum Hose dan Pinkberry harga Rp 30.000-an di promo Alfamart bulan Januari 2026 ini.
Selanjutnya di promo Alfamart terbaru dapatkan deterjen Rinso bubuk 1,8 kg seharga Rp 26.900 saja.
Tonton: Profil Thomas Djiwandono, Keponakan Prabowo yang Dicalonkan Jadi Deputi Gubernur BI
Harga promo deterjen Rinso anti noda plus Molto ini di luar pulau Jawa dan Bali adalah Rp 28.900.
Promo Alfamart menawarkan deterjen Rinso anti noda cair 700 gram Rp 11.900 dan Rinso cair micellar soft 700 gram Rp 10.900.
Belanja sabun pencuci piring Sunlight 600 ml Rp 7.900 atau Sunlight 750 gram kemasan botol Rp 10.000 di Alfamart.

Ada penawaran menarik untuk Downy pewangi pakaian lebih murah dari Rp 26.500 menjadi Rp 16.500 saja.
Dapatkan juga pengharum ruangan Glade 146 gram Rp 21.900 dan Baygon cair electric 33 ml Rp 12.900 di Alfamart.
Baca Juga: Promo Alfamart 16-31 Januari 2026 Serba Gratis, Ada Deterjen Beli 1 Gratis 1
Dapatkan promonya dengan kunjungi toko Alfamart terdekat atau belanja di Alfagift lebih mudah dengan gratis biaya pengiriman.
Jangan lupa harga produk di promo Alfamart diskon sampai 70% ini tidak berlaku di Nusa Tenggara Timur.
Selanjutnya: Media Resmi Iran: 3.117 Orang Tewas dalam Aksi Protes
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
- Alfamart
- unlisted
- Promo Alfamart
- Promo Alfamart Weekday
- katalog promo Alfamart
- Jangan Lewatkan
- Promo Alfamart hari ini
- Promo Alfamart terbaru
- Promo Deterjen Alfamart
- Alfamart Januari 2026
- Promo Alfamart Januari 2026
- Diskon Alfamart Januari 2026
- Diskon Alfamart Terbaru
- Katalog Alfamart Januari
- Promo Sabun Alfamart
- Promo Shampoo Alfamart